Kapolres Rembang Menunaikan Ibadah Sholat Di Masjid Agung Rembang

Avatar photo

REMBANG-
Tribratanews.jateng.polri.go.id
Di sela sela kesibukan Operasi Ketupat Candi 2025, Kapolres Rembang AKBP Dhanang Bagus Anggoro, S.I.K., M.H. Menunaikan Ibadah Sholat Dzuhur di Masjid Agung Rembang ( 30/032025 )

Kapolres Rembang menyampaikan bahwa, Kegiatan ini bertujuan untuk mempererat hubungan dan silaturahmi antara aparat kepolisian dengan warga.

“Melalui Kegiatan ini, Kami berharap masyarakat dapat terus bersinergi dengan Polri untuk menciptakan suasana yang aman dan nyaman”, Harap Kapolres Rembang.

HUMAS POLRES REMBANG